Villa Anda
Mewah namun bersahaja, minimalis dan modern. Dirancang dengan tingkatan, Hideaway Villas Bali memiliki 34 vila dan sederetan kolam renang pribadi mewah berukuran besar dan memiliki teras pribadi dengan kolam renang yang memanjakan. Warna abu-abu yang menenangkan berpadu dengan dengan unsur-unsur asli kayu besi, batu alam, dan tanaman hijau alami.

One Bedroom Pool Villa
Vila-vila kolam renang dengan satu kamar tidur, Hideaway Bali Villa diciptakan untuk menonjolkan keindahan alam Uluwatu.